Pembangunan | Masjid Al Ishlah
Salurkan
Amal Jariyah Terbaik Anda
Ust. Abdul Somad saat bersilaturahmi mengajak kepada seluruh Jama’ah dimanapun Berada “Mari kita selesaikan Pembagunan Masjid Al Ishlah Sdit Al Ummah, Uang yang dibelikan Makanan akan membusuk, dibelikan kepada Pakaian akan Rusak, Sedangkan Uang yang diamalkan untuk pembangunan Masjid Pahala akan mengalir walau kita sudah mati”
SelanjutnyaProgress Pembangunan
Masjid Al Ishlah
Update terbaru Pembanguan Masjid Al Ishlah Sdit Al Ummah sudah mencapai 80%. Terimakasih kepada seluruh Jama’ah dimanapun berada yang telah beramal berupa Bahan Bangunan ataupun berupa Uang, Semoga diberikan kesehatan dan Umur Panjang dan dilimpahkan Rejeki yang Barokah.

Peletakan Batu Pertama
Alhamdulilah Pada Hari Selasa 25 Januari 2023 Peletakan batu petama pembangunan Masjid Al Ishlah menujukan bahwa pembangunan masjid Al Ishlah sudah di mulai
learn more
Peninjauan Pembangunan Masjid
Pada Hari Selasa 2 November2024, Pj Bupati Dr. Drs. Teguh Narutomo M.M. melakukan peninjauan langsung pembangunan Masjid Al Ishlah. Tujuan kunjungan ini untuk memantau kemajuan proyek dan memberikan dukungan penuh. Semoga masjid ini menjadi simbol kebersamaan dan kebajikan masyarakat
learn more
Pemasangan Plafon
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation.
learn moreKegiatan Rutin Masjid Al Ishlah
Selain dipergunakan untuk tempat Ibadah Wajib Masjid Al Ishlah juga dipergunakan untuk kegiatan kegiatan ibadah lainya dan kegiatan keagamaan SDIT Al Ummah
KAJIAN ISLAM DAN KEGIATAN KEAGAMAAN SDIT AL UMMAH
Materi kajian beragam, meliputi tafsir Al-Qur’an, hadits, fiqh, akhlak, hingga tema-tema yang relevan dengan kehidupan sehari-hari. Kegiatan ini sering dipimpin oleh seorang ustaz, ulama, atau pembicara yang kompeten dalam bidang keilmuan Islam.
TAKJIL GRATIS SELAMA BULAN RAMADHAN
Dengan adanya takjil gratis, masjid menjadi lebih hidup selama bulan Ramadhan. Ini juga menjadi daya tarik bagi masyarakat untuk lebih sering mengunjungi masjid, baik untuk berbuka, sholat berjamaah, maupun mengikuti kajian agama.
SHOLAT BERJAMAAH 5 WAKTU
Sholat berjamaah di masjid adalah simbol kehidupan Islami yang aktif. Ketika masjid ramai dengan jamaah, hal ini mencerminkan kuatnya keimanan dan komitmen umat dalam menjalankan ajaran agama
MAKANAN GRATIS SETIAP BA’DA SHOLAT JUM’AT
Tidak semua jamaah memiliki kemampuan ekonomi yang sama. Makanan gratis menjadi bentuk perhatian kepada jamaah yang membutuhkan, terutama bagi mereka yang sedang mengalami kesulitan.
Informasi dan Berita Terbaru
Kajian Islam dan Informasi Terbaru Tentang Kegiatan di Masjid Al Ishlah Sdit Al Ummah Jombang
Kunjungan Pj Bupati Jombang Dr. Drs. Teguh Narutomo, MM, Di Masjid Al Ishlah SDIT Al Ummah
Senin, 4 November 2024. Kunjungan Pj Bupati Jombang Dr. Drs. Teguh Narutomo, MM, Meninjau Progres Pembangunan Masjid Al Ishlah.
Read moreOrang Kaya Tapi Hidupnya Susah
Hakikat Hasad Hasad adalah sikap tidak suka dengan nikmat yang telah Allah Ta’ala berikan pada orang lain. Sikap hasad tidak harus disertai harapan agar nikmat tersebut hilang dari orang lain.[…]
Read moreKeutamaan Bersedekah | Beramal Jariyah
Sedekah merupakan salah satu sunnah yang sangat dianjurkan. karena dari Sebagian harta yang kita miliki sesungguhnya ada Hak orang yang membutuhkan. Oleh karena itu, banyak keutamaan bersedekah yang bisa kita[…]
Read more